Uncategorized

Kanwil Kemenag Provinsi Kal-Teng lepas 26 santri peserta PPM Angkatan Ke-2

Praktek Pengabdian Masyarakat (PPM) Angkatan ke-2 sangat istimewa, karena langsung di lepas oleh Kepala kantor Wilayah Kementrian Agama Provinsi kalimantan Tengah Bapak Dr. H. Noor Fahmi, MM dan ketua DPRD Kalimantan Tengah Bapak Wiyatno, SP pada Selasa(21/3) Kemarin. Praktik Pengabdian Masyarakat ( PPM) merupakan program rutin tahunan di Pondok Pesantren Al-Amin yang di ikuti oleh… Lanjutkan membaca Kanwil Kemenag Provinsi Kal-Teng lepas 26 santri peserta PPM Angkatan Ke-2

Uncategorized

Ketua DPRD Provinsi Kal-Teng Kunjungi Pondok Pesantren Al-Amin

Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Tengah,bapak Wiyatno, SP melakukan lawatan kerja ke Pondok Pesantren Al-Amin pada Selasa,21 Maret 2023 kemarin. Kunjungan kerja beliau bersamaan dengan kunjungan bapak kakanwil Kemanag provinsi Kalimantan Tengah bapak Dr. H. Noor Fahmi. Dalam sambutan nya Bapak Wiyatno menyampaikan program program dan wewenang DPRD dalam pembangunan di Kalimantan Tengah khusus nya Kapuas… Lanjutkan membaca Ketua DPRD Provinsi Kal-Teng Kunjungi Pondok Pesantren Al-Amin

Uncategorized

Kunjungi Ponpes Al Amin, Kakanwil Kemenag Kal-Teng Apresiasi Program Kemandirian Pesantren

Kepala Kantor Wilayah Kementrian Agama Provinsi Kalimantan Tengah Bapak Dr. H. Noor Fahmi, MM beserta rombongan mengunjungi Pondok Pesantren Al-Amin, Selasa 21 Maret 2023 kemarin. Turut hadir pula Kepala Bidang Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan Islam(PAPKIS) bapak Elly Saputra, juga Kepala Kantor Kemenag Kapuas Bapak H. Hamidhan dan Kasi PD Pontren Bapak H. Hapip. Orang… Lanjutkan membaca Kunjungi Ponpes Al Amin, Kakanwil Kemenag Kal-Teng Apresiasi Program Kemandirian Pesantren

Uncategorized

Berlangsung 3 Hari, Mukhayyam Al-Qur’an Guru dan Pegawai Sukses di Selenggarakan Ponpes Al-Amin Kapuas

Mukhoyyam Al-Qur'an sukses diselenggarakan untuk seluruh guru dan pegawai Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Amin Kapuas selama 3 hari berturut-turut yaitu sejak Rabu (8/03) hingga Jumat (10/03). Kegiatan rutin tahunan tersebut merupakan salah satu hak yang didapatkan oleh seluruh guru dan pegawai di lingkungan Ponpes Al-Amin dengan bertujuan untuk lebih memperdalam Al-Qur'an. Agenda yang diselenggarakan dalam kegiatan… Lanjutkan membaca Berlangsung 3 Hari, Mukhayyam Al-Qur’an Guru dan Pegawai Sukses di Selenggarakan Ponpes Al-Amin Kapuas

Uncategorized

Untuk Bekal Santri, Ponpes Al-Amin Kapuas Selenggarakan Dauroh Janaiz!

Pelatihan penyelenggaraan jenazah atau dauroh janaiz diselenggarakan pada Jumat (3/03) di Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Amin Kapuas. Dalam penyelenggaraan pelatihan tersebut, diikuti oleh seluruh santriwan dan santriwati tingkat akhir disetiap lembaga, baik Madrasah Tsanawiyah (MTs), Madrasah Aliyah (MA), hingga Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Al-Amin Kapuas. Adapun tujuan diselenggarakannya kegiatan ini adalah sebagai bekal santri tingkat akhir… Lanjutkan membaca Untuk Bekal Santri, Ponpes Al-Amin Kapuas Selenggarakan Dauroh Janaiz!

Uncategorized

Hebat! Santri di Ponpes Al-Amin Kapuas Gelar Tasmi 5 juz, sekaligus Mukhayyam.

Tasmi atau memperdengarkan hafalan Al-Qur'an, dilaksanakan oleh santri Al-Amin Kapuas untuk semua lembaga baik Madrasah Tsanawiyah (MTs), Madrasah Aliyah (MA), hingga Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Al-Amin pada Kamis (16/02) di lingkungan Ponpes Al-Amin Kapuas. Dalam tasmi akbar tersebut, hafalan para santri yang diperdengarkan yaitu untuk juz 1, juz 27, juz 28, juz 29, hingga juz… Lanjutkan membaca Hebat! Santri di Ponpes Al-Amin Kapuas Gelar Tasmi 5 juz, sekaligus Mukhayyam.

Uncategorized

Laris Manis, Produk Home Made Al-Amin Kapuas diborong Bupati Kapuas!

Dalam rangka HUT Dharma Wanita Persatuan Ke-23, produk olahan Home Made Al-Amin Kapuas ikuti pameran di Aula Kantor Bupati Kapuas pada Kamis (27/01). Home Made Al-Amin sendiri, berhasil menarik perhatian Bupati Kapuas, Ben Brahim, S.Bahat., M.M., M.T dalam pameran tersebut. Pasalnya, Bupati Kapuas memborong semua olahan produk yang dijual para santri Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Amin… Lanjutkan membaca Laris Manis, Produk Home Made Al-Amin Kapuas diborong Bupati Kapuas!

Uncategorized

Poin Tidak Terkejar, Ponpes Al-Amin Juarai Lomba Cerdas Cermat Hadis!

Santri Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Amin Kapuas berhasil kantongi juara 1 pada ajang lomba cerdas cermat hadis dalam Hari Amal Bakti (HAB) tingkat Kabupaten Kapuas yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama (Kemenag) Kapuas pada Kamis (12/01). Dalam kegiatan lomba yang berlangsung di Aula Kemenag tersebut, santri Al-Amin Kapuas mengantongi poin yang melesat dari peserta yang lainnya. "Alhamdulillah… Lanjutkan membaca Poin Tidak Terkejar, Ponpes Al-Amin Juarai Lomba Cerdas Cermat Hadis!

Uncategorized

Mentadaburri Alam Ciptaan Allah, Ponpes Al-Amin Kapuas Laksanakan Rihlah!

Rihlah atau perjalanan merupakan kegiatan yang dilaksanakan oleh Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Amin Kapuas di penghujung tahun 2022. Rihlah yang bertema "Rihlah Ceria" bertujuan untuk mentadaburri Alam Ciptaan Allah SWT, sukses dilaksanakan pada Sabtu (24/12) hingga Minggu (25/12). Dalam kegiatan Rihlah tersebut, santri yang mengikutinya merupakan santri-santri dari kelas atas baik dari instansi Madrasah Tsanawiyah (MTs),… Lanjutkan membaca Mentadaburri Alam Ciptaan Allah, Ponpes Al-Amin Kapuas Laksanakan Rihlah!

Uncategorized

Berhasil Tingkatkan Prestasi, SMK Al-Amin Kapuas Dapatkan Akreditasi B

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Al-Amin Kapuas berhasil tingkatkan akreditasi sekolah. Sebelumnya, pada Rabu (14/12), Berdasarkan Keputusan Badan Akreditasi Nasional Sekolah/MadrasahNomor: 1857/BAN-SM/SK/2022, SMK Al-Amin Kapuas berhasil mendapatkan penilaian mutu sekolah dengan terakreditasi Baik (B) dengan nilai 86. Akreditasi sendiri merupakan proses penilaian atau evaluasi mutu suatu institusi oleh tim ahli (yang disebut asesor) yang berdasarkan pada… Lanjutkan membaca Berhasil Tingkatkan Prestasi, SMK Al-Amin Kapuas Dapatkan Akreditasi B